Sebelum kita melangkah lebih jauh kepembahasan apa pentingnya soft furnishing bagi interior rumah ada baiknya kita pahami terlebih dahulu apa itu soft furnishing, siapa tahu diatara pembaca M+Studio sekalian ada yang belum paham. Sebenarnya apa sih soft furnishing itu? Soft furnishing adalah segala sesuatu elemen dekorasi ruangan yang memiliki karakter lembut dan bertektur atau secara sederhana bisa diartikan semua unsur dekorasi ruang yang memiliki material kain. Misalnya saja sofa, gorden/tirai, sprei, sarung bantal, karpet, springbed, bed cover, taplak meja dan masih banyak lagi lainnya.
Benda-benda seperti ini bisa diibaratkan sebagai pakaian yang membalut ruangan Anda dengan penuh gaya melalui warna, tekstur dan kelembutannya. Sehingga ruangan akan semakin terasa hangat, ceria, natural maupun elegan sesuai dengan karakter ruang yang Anda inginkan. Jadi bisa dikatakan soft furnishing berpengaruh pada penekanan karakter yang ingin diciptakan pada interior rumah sehingga suasana ruangan akan terasa lebih hidup.
Benda-benda seperti ini bisa diibaratkan sebagai pakaian yang membalut ruangan Anda dengan penuh gaya melalui warna, tekstur dan kelembutannya. Sehingga ruangan akan semakin terasa hangat, ceria, natural maupun elegan sesuai dengan karakter ruang yang Anda inginkan. Jadi bisa dikatakan soft furnishing berpengaruh pada penekanan karakter yang ingin diciptakan pada interior rumah sehingga suasana ruangan akan terasa lebih hidup.
0 Response to "Pentingnya Soft Furnishing Bagi Interior Rumah"
Posting Komentar
Silahkan tinggalkan komentar Anda disini.